Manusia berusaha mencari KEBAHAGIAAN.
Manusia mengorbankan segala-galanya untuk mendapatkan KEBAHAGIAAN.
Bagi beberapa orang,
KEBAHAGIAAN didapatkan ketika ia memperoleh kepuasan materi,
jabatan, kekuasaan, nama baik, popularitas, pasangan hidup terbaik, profil keluarga sempurna, dan sederetan kebahagiaan lainnya.
Sehingga tanpa disadari, ketika manusia berusaha meraih salah satu kesempurnaan itu, justru mereka sedang KEHILANGAN yang lain.
Kesempurnaan dan kebahagiaan itu S E K A R A N G, bukan N A N T I.
Hidupilah hidup-mu HARI INI, karena kebahagiaan itu menjadi milik-mu sekarang.
K E B A H A G I A A N itu ada di dalam-mu,
di dalam H A T I yang selalu mengucap syukur.
No comments:
Post a Comment